Friday 21 May 2010

Convert for Windows | Aplikasi Konversi Berbagai Satuan Unit

Coba anda bayangkan...berapa banyak jenis persamaan ukuran yang ada di dunia, di satu negara dengan negara lainnya biasanya menggunakan satuan yang berbeda. Ini yang membuat kita mesti mengkonversi setiap satuan dengan satuan lainnya untuk dapat mengetahui persamaan nilainya.




Namun saat ini seiring dengan perkembangan tehnologi software, persoalan ini dapat di atasi dengan bantuan aplikasi khusus converter satuan, dimana aplikasi ini akan membantu kita untuk menghitung dan mengkonversi dengan sangat mudah nilai dari tiap satuan dengan satuan lainnya yang sejenis.

Banyak program atau aplikasi yang beredar di internet guna memecahkan permasalahan ini. Sebagian besar dari mereka bersifat gratis, di mana salah satunya adalah Convert. Aplikasi Convert termasuk aplikasi sederhana, ringat dan sangat powerfull untuk digunakan.

Dimana aplikasi ini terdiri dari 21 jenis satuan pokok, yakni :

- Pressure - Density - Power
- Speed - Distance - Acceleration
- Temperature - Energy - Amt of Substance
- Time - Flow - Angle
- Torque - Force - Area
- Volume - Light - Computer
- Volume dry - Mass - Concentration

Dan tiap-tiap satuan pokok ini, di bagi lagi menjadi sub-sub satuan masing-masing jenisnya. Keluaran dari jendela utama terdiri dari 2 bagian yakni Input dan Output, input adalah tempat kita menentukan jenis satuan yang akan di konversi dan pada bilah jendela Output disediakan jenis-jenis satuan yang akan dicari persamaannya.
Hasil dari jumlah konversi di tampilkan pada bagian bawah jendela utama yang juga tersedia dalam 2 kolom yakni Input dan Output.

Publisher Visit Site Here!
Convert is a free and easy to use unit conversion program that will convert the most popular units of distance, temperature, volume, time, speed, mass, power, density, pressure, energy and many others, including the ability to create custom conversions!

Informasi :
Nama : Convert 4.10
Size : 780 KB
Website : http://www.joshmadison.com/software
Download : Convert 4.10
Download : Convert 4.10
OS : Windows 95/ NT 4/ 98/ 98 SE/ ME/ 2000/ XP/ 2003/ VISTA/ 7




Artikel Terkait:



Languages : English French German Spain Italian Dutch Russian Japanese Korean Arabic Chinese Simplified


4 komentar:

ToPu said...

Ada yang versi java ndak ya..., Setauku kalau yang versi java masih sederhana tidak sekomplit ini.......

IHSAN said...

wah jadi mudah nich

ga' perlu kalkulator dan tabel satuan lagi :D

IHSAN said...

tadi komenku masuk apa engga' ya? :(

toko bunga said...

Sangat mempermudah perhitungannya

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment

loading...