Sebagai contoh aplikasi yang sering kita gunakan sehari-hari adalah Microsoft Office, Bagaimana jadinya jika anda suatu ketika bekerja mengetik menggunakan Microsoft Word dan membuka lebih dari 5 jendela aplikasi ini, tentunya anda merasa kerepotan dimana anda harus berpindah dari satu jendela Word ke jendela Word lainnya untuk melihat satu persatu pekerjaan anda. Tapi saat ini anda tak akan kerepotan lagi, gunakan saja aplikasi Office Tab untuk mendapatkan fitur tab di Microsof Office. Dengan aplikasi Office Tab, anda akan mendapatkan sajian fitur tab bukan hanya di Microsoft Word, namun pada Microsoft Excel dan Microsoft PowerPoint juga secara otomatis juga terinstall. Saat ini aplikasi Office Tab dapat digunakan pada Microsoft Office 2003 dan Microsoft Office 2007
Informasi :
Nama : Office Tab 1.21
Size : 1.083
Website : http://hi.baidu.com/officecm
Download : Office Tab 1.21
System OS : Windows XP/ VISTA
Microsoft Office 2003 dan Microsoft Office 2007
Blogged with the Flock Browser
1 komentar:
artikel yang sangat bagus,,,,menarik nih untuk dicoba.thanks ya gen
Post a Comment